Ada beberapa keungulan dan flexibilitas yang bisa dilakukan untuk olah foto hitam putih dengan software ini. Selain standar pencahayaan, pengaturan tone, detail dan efek-efek foto bagus ada dalam software ini. Software ini juga bisa sebagai plugin di Adobe Photoshop.
Silver Efex Pro ini menyebut dirinya "Master the art of black-and-white photography with darkroom-inspired controls."
Bisa kita lihat pada Software Silver Efex Pro ini. Dibagi menjadi beberapa kolom. Kolom bagian kiri merupakan kolom "Preset" (efek foto yang diiginkan). Kolom tengah foto yang sedang kita edit dan kolom kanan merupakan parameter setting foto yang bisa kita adjust untuk mendapatkan hasil foto yang maksimal.
Silver efex pro ini mendukung Macintosh dan Windows.
Penasaran ingin mencobanya silahkan cek link di bawah ini:
Websitenya bisa dicek disini!
Untuk lebih mendalami software ini anda bisa klik disini.!
Download versi Mac Demo, Klik Disini!
Download versi Windows Demo, Klik Disini!
Kalau mau cari full version.. banyak juga... (tapi ilegal).
Beberapa tampilan software ini seperti terlihat dibawah ini:
Tampilan Silver Efex Pro 2. |
Source: Winmaclife.blogspot.co.id |
Source: Winmaclife.blogspot.co.id |
Note:
Nik Collection, memproduksi beberapa software olah foto yang hebat. Silahkan cek disini untuk lebih detailnya.
0 comments:
Post a Comment
Terima kasih untuk mengisi komentarnya.